Laman

Rabu, 01 Agustus 2012

Pelaksanaan Foto Ijazah



FOTO IJAZAH
  1. Foto ijazah dilaksanakn di di DAAS foto studio, ditunggu langsung di lokasi (dekat gapura selamat datang kota depok. sebelah timur jalan) tanggal 3-6 Agustus. Sangat ditunggu hari minggu tanggal 5 agustus, karena kuota minimal 100 orang
Disana tinggal menyerahkan NPM, dan lakukan prosesi foto
nanti prosesi upload foto dan foto ijazah akan dikordinir panitia

Foto ijazah berbiaya Rp 25.000,00 diambil dari biaya yang sudah dibayarkan

Tambahan:
Jam Operasional Studio DAAS
Hari Kerja
09.00 - 19.00

Hari minggu (seharusnya libur, dibuka khusus vokasi kedokteran minimal 100 orang)
09.00 - 17.00

Kami sangat mengharapkan Teman teman bisa ke DAAS hari minggu untuk berfoto.

Dresscode:
FORMAL, jas atau blazer. (disediakan studio bila tidak punya)

Detail Lokasi:
Disebelah istana martabak
sebelum gapura bila dari arah lenteng agung
setelah gapura bila dari arah pondok cina


Bagi teman teman yang tidak bisa mengikuti jadwal yang sudah diberikan
  1. bisa melakukan foto sendiri.
  2. Hasil foto dikirimkan ke panitia bersama dengan "data pendaftaran" Info pengiriman data
  3. Tidak akan dikenakan potongan biaya bagi yang tidak mengikuti foto
  4. proses selanjutnya ke foto ijazah, boleh diurus secara pribadi ke sekretariat
  5. Ukuran foto 6x6 , 2 lembar, hitam putih


Kembali ke Pendaftaran Wisuda Univ

2 komentar:

  1. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  2. yang point 4 proses selanjutnya ke foto ijazah, boleh diurus secara pribadi ke sekretariat. itu maksudnya gimana? kalo misalnya gw kasih langsung ukuranya apa berwarna apa ga? trus di twitter kan kalo mau foto sendiri, ngasihnya yang hitam putih. bukanya untuk pendaftaran wisuda fotonya berwarna? terima kasih..

    BalasHapus